Saturday, February 29, 2020

Resume Buku Pembelajaran Aqidah Akhlak

Identitas Buku
Judul buku : pembelajaran aqidah akhlak
Penulis : ana rosilawati,  M. ag
Dosen : IAIN Pontianak
Staf Pengajar : FTIK ( fakultas tarbiayah dan ilmu keguruan )
Sejarah singkat penulis
Ana rosilawati lahir pada tanggal 29 mei 1974 sebagai anak yang berkeluarga berprofesi sebagai pendidik dan potensinya juga sebagai pendidik juga dari itu kemudian beliau melanjutkan studinya kependidika guru agama negeri Pontianak. Hasrat untuk mendalami ilmu pendidikan agama islam diwujudkan dengan mengikuti studi S.I difakultas tarbiyah IAIN syarif hidayatullah Pontianak jurusan pendidikan agama islam setelah mendapatkan gelar Sarjana beliau melanjutkan ke pascasarjana di IAIN walisongo san sekarang mulai menyusun disertasi untuk mendapat gelar doktornya moto beliau “ pengetahuanku dalah batas duniaku”

Bagian Pertama
Desai pembelajaran
A. Desain / perencanaan pembelajaran
 Desain pembelajran adalah pola atau model tertentu yang digunakan untuk mengembangkan suatu program pembelajaran, guna mencapai tujuan tertentu menurut langkah – langkah tertentu kerja tertentu seperti perencanaan, pelaksanaan, pengawasan dan penilaian.
 Dengan mengacuh peraturan menteri pendidikan dan kebudayaan nomor 36 tahun 2013 bahwa perencanaan pembalajaran dirancang dalam bentuk rencana pelaksanaan pembelajaran ( RPP ) yang mengacuh pada standar isi. Penyusunan RPP disesuaikan dengan pendekatan pembelajran yang digunakan.
B. Komponen – komponen desain pembelajaran
Dalam mendesain pembelajran yang diwujudkan berupa rencana pelaksanaan pembelajran, perlu diperhatikan komponen – komponen sebagai berikut
1. Identitas sekolah, yaitu nama satuan pendidikan
2. Identitas mata pelajaran
3. Kelas/semester
4. Materi pokok tema / subtema
5. Alokasi waktu, ditentukan sesuai dengan keperluan untk mencapai KD dan beban belajar dengan memperhatikan jumlah jam pelajaran yang tersedia dalam silabusdan KD yang dicapai
6. Kompetensi dasar dan indokator pencapaian kompetensi
7. Tujuan pembelajaran
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran
Nama sekolah :
Mata pelajaran :
Kelas :
Semester :
Materi pokok :
Alokasi waktu :
A. Kompetensi inti
B. Kompetensi dasar
C. Indicator pencapaian kompetensi
D. Tujuan pembelajaran
E. Materi pembelajaran
F. Strategi
G. Metode pembelajaran
H. Media pembelajaran
I. Sember belajar
J. Langkah – langkah pembelajaran
a. Pndahuluan
b. Kegiatan inti
1. Mengamati
2. Menanya
3. Mengeksplorasi
4. Menalar
5. Mengkomunikasikan
c. Penutup
K. Penilaian hasil pembelajaran
Bagian kedua
Pembelajaran aqidah akhlak
Bagian materi
A. Hakikat pembelajaran aqidah akhlak
Kata hakikat dalam kamus besar bahasa indoesia (2001:383) diartikan intisari atau dasar atau kenyataan yang sebenarnya/ sesungguhnya. Jika dihubungkan dengan pembelajaran aqidah akhlak
 Oleh Karena disini yang dipelajari adalah akidah islam, disini pengertian aqidah menurut salah satu pendapat yaitu menurut al banna dalam ilyas (1995:1) adalah beberapa perkara yang wajib diwakini kebenarannya oleh hati. Selanjutnya istilah akhlak menurut kamus Al munjid dalam asmaran (1992:1) kata akhlak berasal dari bahasa arab yang bentuk jamaknya khulk yang berarti budi pekerti,perangai,tingka laku atau tabiatnya.
 Jadi hakikat pembelajaran aqidak akhlak adalah apa sebenarnya intisari atau dasar dari keyakinan dan perilaku yang baik mnurut ajaran islam dan bagaimana cara tau proses manusia untuk memperlajarinnya.

B. Konsep dasar materi aqidah akhlak
Menurut kamus bahasa Indonesia 2001:589 adalah rencana atau ide atau pengertian yang diabstrakkan dari peristiwa konkret.  Jadi pengertian tentang sesuatu termasuk juga konsep,  tetapi pengertian konsep lebih luas dari pengertian,  karena dia juga bias berarti ide tentang sesuatu.
C. Silabus mata pelajran aqidah akhlak
Salah satu bagian dari isi silabus itu adalah materi pokok.  Selanjutnya disini akan diuraikan materi pokok mata pelajaran aqidah akhlak.  Mata palajaran aqidah akhlak merupakan salah satu sarat untuk dipelajari di madrasah Aliyah karena ini merupakan salah satu karakter yang diinginkan adalah sadar akan agama maupun Negara.  Dari materi yang harus diserap adalah tentang akhlak terpuji dan akhlak tercela karena ini mejadi salah satu yang perlu diterapkan dikehidupan kita namun itu dilakukan haruslad akhlak terpuji bukan akhlak tercela

Bagian Ketiga
Strategi Pembelajaran Aqidah Akhlak
Bagian Materi
1. Belajar Afektif
Aktivitas belajar afektif untuk membantu peserta didik untuk menguji perasaa, nilai dan sikapnya.  Aktivitas belajar efektif merupakan salah satu upaya menciptakan situasi dan kondisi belajar menyenangkan dan tidak membosankan melalui penerapan srtategi pembelajaran yang aktiv, inovatif dan menyenangkan, sehingga membantu peserta didik untuk menguji perasaan, nilai, dan sikiapnya
 Beberapa istilah dalam model pembelajaran
a. Pendekatan pembelajaran
b. Strategi pembelajaran
c. Metode pembelajaran
d. Teknik pembelajaran
e. Taktik pembelajaran dan
f. Model pembelajaran
2. Konsep pendekatan seintific dalam kegiatan pembelajaran
a. Materi pembelajaran berbasis pada fakta atau fenomena yang dapat dijelaskan
b. Penjelasan guru, respon siswa, dan interksi edikatif
c. Mendorong dan menginspirasi siswa mampu berfikir secara kritis dan analisi
d. Mendorong dan menginspirasi siswa mampu berfikir hipotetik dan melihat perbedaan
e. Mendorong dan menginspirasi siswa mampu berfikir memahami dan menerapkan
f. Berbasis pada konsep, teori, dan fakta empiris
g. Tujuan pembelajaran dirumuskan secara sederhana
3. Proses pembelajaran
a. Ranah sikap
b. Ranah keterampilan
c. Ranah pengetahuan
d. Hasil akhirnya

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home